Apel Pagi dan Halal Bihalal Pasca Lebaran Idul Fitri 1444 H
|
Apel Pagi dan Halal Bihalal Pasca Lebaran Idul Fitri 1444 H
Kepahiang-Bawaslu Kabupaten Kepahiang, Rabu 26/04/2023 Bawaslu Kabupaten Kepahiang Melaksanakan Apel pagi dilanjutkan dengan Halal Bihalal yang dipimpin langsung oleh Ketua Bawaslu Kabupaten Kepahiang Rusman Sudarsono. Kegiatan tersebut diikuti oleh Anggota Bawaslu, Koordinator Sekretariat serta seluruh Staf Bawaslu Kabupaten Kepahiang
Hari pertama kerja Bawaslu Kabupaten Kepahiang Pasca hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah, diawali dengan kegiatan Apel Pagi yang di Pimpin oleh Ketua Bawaslu Kabupaten Kepahiang, Rusman Sudarsono dalam Sambutannya menyampaikan untuk mempersiapkan diri dalam pengawasan seluruh Tahapan yang akan dilaksanakan oleh Bawaslu dan dihari yang Fitri ini adalah Momentum untuk Intropeksi Kinerja dalam meningkatkan Semangat Pengawasan Pemilu Tahun 2024. serta setelah Apel dilaksanakan dilanjutkan dengan Halal Bihalal oleh Pimpinan dan seluruh staf Bawaslu Kabupaten Kepahiang.
Penulis: Putri Damayanti
Fotografer: Wawan Heriyanto
Tag
Berita